Home » 2023 » Agustus » 30

Daily Archives: Agustus 30, 2023

Kapolres Bangka Barat Sambut Dirlantas Polda Kepulauan Bangka Belitung dalam Pengecekan Kampung Tertib Lalu Lintas

WhatsApp Image 2023-08-30 at 19.45.55

Bangka Barat, 30 Agustus 2023 – Kapolres Bangka Barat, AKBP Ade Zamrah SIK, dengan antusias menyambut Kepala Direktorat Lalu Lintas Polda Kepulauan Bangka Belitung, Kombes Pol Juang Andi Priyanto, dalam sebuah acara pengecekan kesiapan Kampung Tertib Lalu Lintas di wilayah hukum Polres Bangka Barat. Pengecekan ini merupakan bagian dari persiapan penilaian Lomba Kampung Tertib Lalu Lintas oleh Korlantas Mabes Polri. ...

Read More »

Pihak Polres Bangka Barat menjaga Ketenangan dalam Sembahyang Rebut di Bangka Barat

WhatsApp Image 2023-08-30 at 18.40.07

Kelenteng Nam Hoi Kung Miau di dusun Tanjung Ular, desa Air Putih, Kecamatan Muntok, Kabupaten Bangka Barat, menjadi saksi dari kegiatan Sembahyang Rebut (Cheit Nyet Pan) yang berlangsung pada Selasa, 29 Agustus 2023 malam , Tradisi keagamaan dan budaya kaum Tionghoa ini berhasil memikat perhatian lebih dari 300 warga setempat.Rabu 30 Agustus 2023 Kegiatan dimulai pukul 16.00 WIB dan berlangsung ...

Read More »