Home » HEADLINE (page 364)

HEADLINE

Antisipasi Penyebaran Virus Corona, Polres Bangka Barat Tingkatkan Patroli Malam

IMG-20200418-WA0052

Jumat 17 April 2020 pukul 22.00 wib. Selain melakukan sosialisasi covid-19,Sat Lantas Polres Bangka Barat juga melaksanakan Patroli pantau arus lalin di tempat keramaian, meningkatkan patroli malam di seputaran kecamatan muntok untuk mengantisipasi penyebaran virus corona di Kabupaten Bangka Barat. Kasat Lantas Polres Bangka Barat Akp Toni Susanto. SH mengatakan Giat patroli kali ini dilaksanakan dengan menggunakan Mobil Patroli Sat lantas Polres ...

Read More »

Cegah Covid-19,Polres Bangka Barat Beri Himbauan Dengan Pemasangan Spanduk Yang Bertulisan Jangan Mudik

IMG-20200418-WA0051

Polres Bangka Barat perintahkan Polsek jajaran untuk memasang spanduk himbauan jangan mudik , salahatumya Polsek Jebus yang memasang di pinggir ruas Jalan dan setiap titik di Desa Desa Kecamatan Jebus dan Kecamatan Parittiga Kabupaten Bangka Barat, sabtu (18/4/2020). Pemasangan spanduk tersebut sebagai wujud untuk mencegah  dan memotong rantai penyebaran virus corona atau Covid-19. Kapolsek Jebus AKP Muhammad Saleh S.I.K, Seizin ...

Read More »

Dalam Program Keselamatan 2020,Sat Lantas Polres Bangka Barat Gelar Pelatihan Pemberian Materi Etika Berlalu lintas Dan Pencegahan Covid 19

IMG-20200417-WA0055

Kamis 16 April 2020 pukul 15.00 wib. Dalam rangka pelaksanaan Operasi Keselamatan Menumbing 2020,Sat Lantas Gelar pelatihan dengan pemberian materi etika berlalu lintas kepada pengemudi di kabupaten bangka barat dan mengantisipasi pencegahan covid-19.Kegiatan ini di hadiri oleh perwakilan pihak Bri dan perwakilan pengemudi atau sopir. Sebelum melaksanakan pelatihan para peserta pelatihan wajib mencuci tangan dengan cairan desinfekstan. Kapolres Bangka Barat ...

Read More »

Kepada Masyarakat Terdampak Covid-19, Polres Bangka Barat dan Kodim Babar Berbagi Makanan Pokok

IMG-20200417-WA0053

Personil TNI dan Polri di Kabupaten Bangka Barat kompak melakukan kegiatan berbentuk kepedulian kepada masyarakat yang terdampak Covid-19 melalui kegiatan memasak makanan yang nantinya dibagikan. Kegiatan masak-memasak itu dilakukan di Posko Dapur Umum tepatnya di depan Mako Satuan Pol Airud Polres Bangka Barat, Kamis 16 April 2020. Kapolres Bangka Barat AKBP Dr. Adenan AS. SH. SIK. MH. mengatakan kegiatan ini ...

Read More »

Sebanyak 425 Pengemudi Di Bangka Belitung Akan mendapatkan Bantuan Dari Pemerintah

IMG-20200416-WA0008

Rabu 15 April 2020 pukul 08.30 wib. Melalui Vicon yang di Ruang Aula Polres Bangka Barat,Pemerintah memutuskan memberikan bantuan kepada para pengemudi di Provinsi Bangka Belitung.Bantuan ini berupa bahan pangan serta uang sebesar Rp 600.000, Selama 3 bulan. Pemerintah Mengharapkan dari kebijakan ini terkait dampak virus corona, setidaknya dapat membantu perekonomian dan kebutuhan pokok mereka.Sebanyak 425 Pengemudi akan mendapatkan Bantuan. ...

Read More »

Tingkatkan Keamanan Pintu masuk Pelabuhan Tanjung Kalian,Polres Bangka Barat lakukan Pemeriksaan

IMG-20200416-WA0007

Rabu 15 April 2020 pukul 14.15 wib. Dalam rangka menciptakan Kamtibmas yang kondusif Satuan Lalu Lintas Polres Bangka Barat tetap melaksanakan pengamanan dan Pemeriksaan di Pelabuhan Tanjung Kalian Kecamatan Muntok Kabupaten Bangka Barat.Untuk memastikan wilayah Muntok dalam keadaan kondusif atas perintah Kasat Lantas personil Lalu Lintas yang bertugas di Pelabuhan Tanjung Kalian tetap memperketat pemeriksaan lebih intensif. Kasat Lantas Polres ...

Read More »

Polres Bangka Barat Mengamankan Sepasang Suami Istri Pengedar Narkoba.

IMG-20200414-WA0116

Tim Hanoman Sat Reserse Narkoba Polres Bangka Barat berhasil mengamankan sepasang suami istri yaitu an JA (49) dan AI (49) Tim Hanoman mengamankan narkotika jenis di duga jenis sabu dengan berat bruto 6,85 gram. JA (49) Nelayan, warga LR MAKMUR RT.10 RW.02 Kel. sungsang III Kec. banyuasin II Kab. Banyuasin Prov. Sumatra Selatan , dan Ai (49) IRT, LR MAKMUR ...

Read More »

Kapolres Bangka Barat Himbau kepada Masyarakat Pakai Masker Jika Diluar Rumah

IMG-20200415-WA0009

Untuk mencegah penyebaran virus corona atau Covid-19, Kapolres Bangka Barat AKBP Dr. Adenan AS. SH. SIK. MH.terus menghimbau masyarakat baik melalui media elektronik, medsos hingga himbauan spanduk, agar masyarakat memakai masker saat berada di luar rumah. Selasa 14 April 2020 Penggunaan masker tersebut menindaklanjuti instruksi pemerintah pusat, yang meminta masyarakat menggunakan masker saat berada di luar rumah. Sesuai dengan rekomendasi ...

Read More »

Polres Bangka Barat Gelar Operasi Keselamatan Menumbing 2020 Cegah Covid-19

IMG-20200414-WA0093

Polres Bangka Barat menggelar Operasi Keselamatan Tahun 2020 untuk mencegah penyebaran virus Covid-19 atau corona di kalangan masyarakat di Bangka Barat. Kapolres Bangka Barat AKBP Dr. Muhammad Adenan A.S, S.H. S.IK, MH menjelaskan , operasi yang digelar itu bertujuan untuk melindungi dan menjaga keselamatan masyarakat di Kab. Bangka Barat dan mencegah atau memutus mata rantai penyebaran virus Corona. “Implementasi di ...

Read More »

Kapolres Bangka Barat Ucap Terimakasih Kepada Pejabat Lama Atas Kinerjanya Dan Lantik Pejabat Baru,

IMG-20200414-WA0032

Kapolres Bangka Barat AKBP Dr. Muhammad Adenan A.S, S.H. S.IK, MH menyampaikan ucapan terimakasih atas kinerjanaya kepada perwira sebagai bejabat lama dan kepada perwira akan bertugas di Mapolres pada saat acara Sertijab untuk bisa mengikuti gaya kepemimpinannya . “Saya mau nanti perwira baru yang ada mampu melihat situasi yang ada, terus saya mau kerjanya cepat, jangan lama-lama, kalau ada yang ...

Read More »