Rabu 29 Mei 2024 sekira pukul 21.00 Wib telah dilaksanakan Pelaksanaan penertiban (Pemeriksaaan dan Penegakkan Hukum) terhadap Aktivitas Angkutan di Pelabuhan Tj Kalian Mentok di Pelabuhan Tanjung Kalian Mentok Kab. Bangka Barat yang dilaksanakan oleh personil gabungan Polres Bangka Barat dan Polsek Mentok. Kegiatan ini dihadiri oleh,Kabag Ops Polres Bangka Barat, Kasat Intelkam Polres Bangka Barat,Kasat Narkoba Polres Bangka Barat,Kasat ...
Read More »Daily Archives: Mei 30, 2024
Dalam Rangka HUT Bhayangkara Ke 78 Polres Bangka Barat Mengajak Masyarkat Untuk Mengikuti Turnamen Gaple
Dalam rangka Hari Ulang Tahun Bhayangkara ke 78 Polres Bangka Barat mengadakan Event Turnamen Gaple yang bisa diikuti oleh seluruh masyrakat. Kapolres Bangka Barat mengajak seluruh masyarakat Bangka barat maupun masyarakat diluar Bangka barat untuk turut andil dalam acara turnamen gaple ini. Kapolres Bangka Barat AKBP Ade Zamrah SIK melakui Kasubsi PIDM Ipda Ardianis mengatakan kegiatan event turnamen gaple ...
Read More »