Home » 2023 » Oktober » 14

Daily Archives: Oktober 14, 2023

Kapolres Bangka Barat Himabau Penambang Ilegal Untuk Mengosongkan Wilayah Perairan Tembelok

WhatsApp Image 2023-10-14 at 14.30.27

Sat Polairud Polres Bangka Barat Bangka kembali menertibkan tambang timah ilegal yang beraktivitas di Perairan Laut Tembelok Kap.Mentok Asin Kel.Tanjung Kec. Mentok Kab.Bangka barat. Kapolres Bangka Barat AKBP Ade Zamrah SIK menghimbau masyarakat menarik ponton keluar dari laut tembelok dan keranggan, Sabtu (14/10/2023). “Kepada seluruh masyarakat yang melakukan penambangan ilegal di wilayah tembelok dan keranggan Kita aparat penegak hukum akan ...

Read More »

Personil Polsek Kelapa Polres Bangka Barat Datangi TKP Laka Lantas

WhatsApp Image 2023-10-14 at 20.56.15

Personil Polsek Kelapa Polres Bangka Barat mendatangi TKP Laka Lantas di Jalan Raya Kelapa-Mentok (Bukit Kuang depan Toko H. Karim) Kec.Kelapa Kab. Bangka Barat. Kendaraan terlibat kecelakaan yaitu Honda Vario warna hitam ZA (17), dengan Motor Honda Vario warna merah CH (15), Sabtu (14/10/2023) Kapolres Bangka Barat AKBP Ade Zamrah SIK melalui Kapolsek Kelapa Iptu Mahyudin menjelaskan pada hari Jumat ...

Read More »