Sat Polair Polres Bangka Barat melaksanakan kegiatan patroli dialogis di pelabuhan mentok dan memberi himbauan Kamtibmas kepada nelayan yang berada di pelabuhan Ikan, Kamis (28/04/2022) Kasat Polair Polres Bangka Barat AKP Candra Wijaya SH.MH, seizin Kapolres Bangka Barat AKBP Agus Siswanto S.H., S.I.K., M.H. mengatakan kegiatan tersebut dilakukan personel polair secara rutin dengan lokasi berbeda guna menghadirkan Polisi di tengah ...
Read More »Yearly Archives: 2022
Himbauan Polres Bangka Barat kepada para pemudik Vaksinasi Booster Syarat Mudik Lebaran
Pemerintah telah mengeluarkan kebijakan, pelonggaran mudik lebaran 2022. Akan tetapi, warga yang bisa mudik harus menyesuaikan dengan syarat yang berlaku. Salah satunya, yakni vaksin booster. Kamis (28/04/2022) Dengan kebijakan itu, Polres Bangka Barat melalui media sosial menghimbau kepada masyarakat yang mudik, salah satu persyaratannya Vaksinasi Booster. Kapolres Bangka Barat AKBP Agus Siswanto SH.SIK.MH, mengatakan, pihaknya terus menggenjot percepatan vaksinasi Covid-19. ...
Read More »Sat Tahti Polres Bangka Barat Terapkan Perogram Pembinaan latim iman tahanan
Sat Tahti Polres Bangka Barat memberikan pembinaan rohani kepada para tahanan yang beragama Islam, melalui program Pembinaan latim iman tahanan, Rabu (27/04/2022) . Pembinaan rohani di lakukan dengn Anggota jaga tahanan beserta tahanan melaksanakan sholat Zuhur berjamaah Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran tahanan Agar tetap melaksanakan kewajiban sebagai umat muslim yakni Solat 5 Waktu Kasat Tahti Polres Aiptu Yudi Winarno ...
Read More »Tingkatkan Kamtibmas Dan Cegah Laka Lantas, Sat Lantas Polres Bangka Barat Laksanakan Patroli
Polres Bangka Barat Guna mencegah Kriminalitas Dan Cegah Laka Lantas, Satuan Lalu Lintas Polres Bangka Barat melaksanakan patroli, Rabu (27/04/2022). Kasat Lantas Iptu RTA Sianturi seizin Kapolres Bangka Barat AKBP Agus Siswanto S.H., S.I.K., M.H mengatakan, kegiatan patroli dilaksanakan pihaknya sebagai bentuk pelayanan dan perlindungan dalam memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat dan pengguna jalan. “kegiatan patroli rutin dilaksanakan, ...
Read More »Apel Perdana Wakapolres Bangka Barat Tekankan Jangan Ada Pelanggaran Anggota
Apel perdana Wakapolres Bangka Barat Kompol Andri Eko Setiawan SH, SIK berikan arahan kepada anggotanya agar tidak ada pelanggaran dan menyampaikan beberapa arahan bagi seluruh personel Polres Bangka Barat sebagai pedoman dalam pelaksanaan tugas kedepannya. Selasa (26/04/2022) “Pertama, ijinkan saya untuk bergabung di keluarga besar Polres Bangka Barat ini, bantu saya dalam pelaksanaan tugas kedepan. Selanjutnya selaku Wakapolres, saya minta ...
Read More »Kapolda Kep. Babel Bersama Forkopimda Cek Pelabuhan Tanjung Kalian
Kapolda Kep. Babel Irjen Pol Drs. Yan Sultra Indrajaya, SH bersama Forkompinda Daerah Kepulauan Bangka Belitung , melaksanakan pengecekan langsung terkait arus mudik di pelabuhan Tanjung Kalian Mentok Kabupaten Bangka Barat Dalam kegiatan ini Kapolda bersama Forkompinda Daerah Kepulauan Bangka Belitung di sambut langsung oleh Kapolres Bangka Barat AKBP Agus Siswanto SH.SIK.MH, dan Forkopimda kabupaten Bangka Barat Kapolda Kep. Babel ...
Read More »Kapolres Pimpin Sertijab Tiga Pejabat di Lingkup Polres Bangka Barat
Kapolres Bangka Barat AKBP Agus Siswanto S.H., S.I.K., M.H. memimpin upacara pelantikan dan serah terima jabatan di lingkungan Polres Bangka Barat pada Senin (25/04/2022). Tiga pejabat polres Ende yang dimutasi yakniKompol Johan Wahyudi SH Wakapolres Bangka Barat Diangkat Dalam Jabatan Baru Sbg Ps. Kabagbinopsnal Ditreskrimsus Polda Kep Babel Kompol Andri Eko Setiawan SH, SIK Kabag Ops Polres Pangkalpinang Di Angkat ...
Read More »Pimpin Apel Terakhir, Wakapolres Bangka Barat Berpamitan
Wakapolres Bangka Barat, Kompol Johan Wahyudi SH berpamitan kepada anggotanya saat memimpin apel, Senin, (25/04/2022) pagi. “Kepada seluruh anggota ini merupakan saya mengambil apel di Mapolres Bangka Barat, kedepannya agar seluruh kegiatan di tingkatkan lagi , terutama kegiatan vaksinasi” ungkap Wakapolres Ini merupakan apel terakhir sebelum serah terima jabatan di Mapolda Kep. Bangka Belitung. “Saya menyampaikan permohonan maaf kepada seluruh ...
Read More »Tim Hantu Sat Narkoba Polres Bangka Barat Ungkap Kasus Penyalahgunaan Narkoba
Polres Bangka Barat melalui jajarannya Sat Narkoba kembali berhasil ungkap kasus penyalahgunaan narkoba jenis sabhu-sabhu Pelaku yang di amankan oleh Tim Hantu Satresnarkoba Polres Bangka Barat berinisial PI (41) warga Ds.Tanjung Kec.Mentok Kab.Bangka Barat. Minggu (24/04/2022) Kasat Res Narkoba Iptu Eddy Yuhansyah seizin Kapolres Bangka Barat AKBP Agus Siswanto SH.SIK.MH, menyampaikan bahwa Pada hari sabtu Tanggal 23 April 2022 Sekira ...
Read More »SAT SABHARA POLRES BANGKA BARAT TINGKATKAN HARKAMTIBMAS DENGAN PATROLI RUTIN
Polres Bangka Barat-Pesonil Sat Sabhara Polres Bangka Barat melaksanakan giat patroli rutin guna pemeliharaan Keamanan Dan Ketertiban Masyarakat secara masif dalam rangka Patroli Cipta Kondisi di wilayah Bangka Barat. Minggu(24/04/2022). Tim patroli Sat Sabhara Polres Bangka Barat menyusuri Kota Mentok Kab. Bangka Barat daerah rawan Kamtibmas, untuk memberikan rasa aman kepada masyarakat Bangka Barat serta menghimbau Masyarakat untuk tetap melaksanakan ...
Read More »