Home » HEADLINE » Sat Lantas Polres Babar Dan Polsek Kelapa Kembali Datangi Laka lantas Depan Pekuburan Desa Tebing
WhatsApp Image 2022-09-24 at 12.42.00

Sat Lantas Polres Babar Dan Polsek Kelapa Kembali Datangi Laka lantas Depan Pekuburan Desa Tebing

Kecelakaan lalu lintas yang melibatkan kendaraan R4 Daihatsu GRAND MAX warna hitam dengan kendaraan R4 Toyota KIJANG warna hitam dengan di depan Pekuburan Desa Tebing Kec. Kelapa Kab. Bangka Barat, Sabtu 24 September 2022

Kejadian yang terjadi Pada hari Jum’at tanggal 23 September 2022 sekira pukul 06.00 Wib telah terjadi kecelakaan lalu lintas di Jl. Raya Kec.Kelapa Kab.Bangka Barat yang melibatkan kendaraan R4 Daihatsu GRAND MAX warna hitam yang di kendarai oleh Sdr. HERI dengan kendaraan R4 Toyota KIJANG warna hitam yang dikendarai Sdr. AHMAD ZARWAWI , yang mana kedua kendaraan tersebut mengalami tabrakan yang mengakibatkan kedua pengendara mengalami luka-luka dan kedua kendaraan yang terlibat kecelakaan mengalami kerusakan.

Identitas Pengendara R4 Daihatsu GRAND MAX warna hitam HERI
30 tahun Warga Desa Air Bulin Kec.Kelapa Kab. Bangka Barat
Sedangkan Identitas Pengendara Toyota KIJANG warna hitam Nama AHMAD ZARWAWI 31 tahun
Warga Desa Air Bulin Kec. Kelapa Kab. Bangka Barat

Kasat Lantas Polres Bangka Barat, IPTU M.Hardi seizin Kapolres Bangka Barat AKBP Catur Prasetiyo S.I.K., membenarkan peristiwa tersebut untuk saat ini barang bukti sudah diamankan di Polsek Kelapa sedangkan dan juga menghimbau kepada masyarakat agar lebih berhati-hati dalam berkendara

” Untuk barang bukti sudah kita amankan sementara di Polsek Kelapa dan tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut,” ujar kasat Lantas

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

*