Home » 2020 » Juli » 24

Daily Archives: Juli 24, 2020

Kapolres Bangka Barat pentingnya menjaga kesehatan saat Sholat Berjamaah

WhatsApp Image 2020-07-24 at 15.18.55

Setelah melakukan sholat Jum’at di Masjid Al Huda, Kapolres Bangka Barat AKBP Fedriansah SIK berserta PJU melaksanakan Silaturahmi bersama Pengurus Masjid Al Huda dan Tokoh Agama dalam kesempatan tersebut Kapolres Bangka Barat juga menghimbau kepada para jamaah pentingnya menjaga kesehatan saat salat berjamaah, Jum’at 24 Juli 2020 Kapolres Bangka Barat juga berpesan kepada para jamaah agar selalu mengutamakan protokol kesehatan ...

Read More »

Hari Kedua Satlantas Polres Bangka Barat menilang Sebanyak 29 Berkas Dalam Operasi Patuh Menumbing 2020

WhatsApp Image 2020-07-24 at 17.28.18

Sedikitnya 29 kendaraan roda dua ditilang Satuan Lalulintas Polres Bangka Barat pada Operasi Patuh Menumbing 2020 di Jalan Taman Lokomobil Kec. Muntok. Jum’at 24 Juli 2020 Kasat Lantas Polres Bangka Barat Iptu April Yadi mengatakan  Operasi Patuh Menumbing 2020 Hari kedua mengeluarkan 29 surat tilang kepada pengendar yang melanggar lalu lintas. Dari 29 kendaraan itu Satlantas Polres Bangka Barat mengamankan Sebanyak. 6 SIM, 10 Stnk Dan 13 unit Roda 2 ...

Read More »