Kamis, 19 Desember 2019. Satuan Lalulintas UniT Dikyasa Polres Bangka Barat melakukan berbagai upaya untuk menekan kecelakaan, yang paling didominasi pelajar. Sat Lantas juga melalukan sosialisasi ke sekolah yang ada di Muntok Kali ini, Sat Lantas Sosialisasi di SMPN 3 Muntok Dalam Giat ‘Ngaspal'( Ngajak sekolah patuhi aturan lalu lintas),Untuk mengajak pelajar menjadi pelopor keselamatan berlalu lintas. Kasat Lantas Polres ...
Read More »Daily Archives: Desember 21, 2019
Sat Lantas Polres Bangka Barat menerima Penghargaan dari Kapolda Babel
Jumat 20 Desember 2019. Sat Lantas Polres Bangka Barat patut berbangga, karena mendapatkan Penghargaan langsung dari Kapolda Babel terkait upaya menekan angka kecelakaan lalulintas. Penghargaan dan ucapan terimakasih langsung diberikan oleh Kapolda Babel, atas dedikasi dan kinerjanya. dalam upaya menekan angka kecelakaan lalu lintas baik secara kuantitas maupun kualitas. Kapolda Babel mengatakan prestasi tersebut sangat membanggakan karena mampu menekan angka ...
Read More »